You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemkot Jakpus Harap Hanjaba Bangkitkan Minat Baca Anak
.
photo Mochamad Tresna Suheryanto - Beritajakarta.id

Pemkot Jakpus Harap Hanjaba Bangkitkan Minat Baca Anak

Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Pusat berharap kegiatan Hari Anak Jakarta Membaca (Hanjaba) yang digelar mulai hari ini hingga tiga hari ke depan dapat memancing minat baca anak-anak di wilayah kerjanya.

Ini merupakan 'investasi' agar anak-anak bisa gemar membaca

"Ini merupakan 'investasi' agar anak-anak gemar membaca," ujar Bayu Meghantara, Wali Kota Jakarta Pusat, Selasa (23/4).

Bayu pun mengajak para orang tua agar mendorong anak-anaknya gemar membaca. Sehingga cita-cita Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta mewujudkan Ibukota menjadi maju kotanya, bahagia warga bisa terealisasi.

Hanjaba Tingkat Kota Jakpus 2019 Dibuka

"Mudah-mudahan niat baik kita bisa terwujud dengan gerakan membaca," katanya.

Sementara itu, Kepala Suku Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Sudinpusip) Jakarta Pusat, Meti Lastri menyakini kegiatan Hanjaba mampu menumbuhkembangkan kegemaran membaca anak-anak.

"Kami akan terus menggelorakan semangat cinta membaca agar bisa menjadi budaya bagi anak-anak," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1416 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Pemprov DKI Tetapkan UMSP 2025, Ini Rinciannya

    access_time16-12-2024 remove_red_eye1321 personFolmer
  3. Operasi Modifikasi Cuaca Efektif Kurangi Curah Hujan di DKI

    access_time16-12-2024 remove_red_eye1253 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1166 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Raih Penghargaan Indeks Reformasi Hukum dari Kementerian Hukum RI

    access_time16-12-2024 remove_red_eye1098 personFolmer